Kenapa AC bisa menghasilkan udara dingin?





    AC punya rahasia yang disebut sistem penguapan. Perawat akan berkata ke kita sebelum menyuntik, “Ayo, turunkan celana !” Sambil mengoleskan alkohol di tempat yang akan disuntiknya. Dan kita akan merasakan sejuk dan dingin. Ini karena alkohol menguap dan menghilangkan panas tubuh.

    Saat cairan berubah menjadi uap, atau kita sebut penguapan, panas disekitarnya akan hilang. Nah, AC menggunakan prinsip ini. AC menggunakan cairan freon sebagai pengganti alkohol. Freon bisa berubah menjadi gas, seperti halnya alkohol. Di dalam AC, freon diubah menjadi gas yang dapat mendinginkan suhu panas, lalu dikeluarkan dalam bentuk udara dingin.

    Namun, gas freon dapat menyebabkan lapisan ozon menjadi rusak. Jika lapisan ozon rusak, dapat menimbulkan bencan bear, misalnya terjadi bencana alam. Oleh karena itu demi menjaga lingkungan, saat ini para ilmuwan sedang mengembangkan alat pendingin baru.
    Source URL: https://indahrahmadewi.blogspot.com/2011/09/kenapa-ac-bisa-menghasilkan-udara.html
    Visit Indah Rahma Dewi for Daily Updated Hairstyles Collection

Blog Archive